Kayika alias K terus belajar. Baik dari buku-buku yang kami bacakan, maupun dari apa yang dilihatnya di keseharian.
Suatu malam, K memegangi celananya bagian depan. Seperti ada yang mengganggunya di dalam sana.
Di balik enaknya tak perlu bangun terlalu pagi di setiap hari kerja, WFH sebenarnya bukan cara kerja yang ideal buat kami dengan seorang anak berumur tiga tahun yang aktif bergerak dan berpikir.